Unik, Warga Banyuwangi Lakukan Tradisi Tadarus Alquran Berukuran Raksasa

1 month ago 19

Warga tadarus menggunakan Al Quran raksasa di Masjid Agung Baiturrahman, Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu (5/3/2025). Tradisi tadarus Al Quran raksasa berukuran 142 x 210 centimeter yang ditulis tangan oleh Abdul Karim pada tahun 2010 itu membutuhkan dua orang petugas untuk membalikkan setiap lembar Al Quran ketika mencapai halaman berikutnya. (FOTO : ANTARA FOTO/Budi Candra Setya)

Petugas membalik lembaran Al Quran raksasa di Masjid Agung Baiturrahman, Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu (5/3/2025). Tradisi tadarus Al Quran raksasa berukuran 142 x 210 centimeter yang ditulis tangan oleh Abdul Karim pada tahun 2010 itu membutuhkan dua orang petugas untuk membalikkan setiap lembar Al Quran ketika mencapai halaman berikutnya. (FOTO : ANTARA FOTO/Budi Candra Setya)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, BANYUWANGI -- Warga tadarus menggunakan Alquran raksasa di Masjid Agung Baiturrahman, Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu (5/3/2025).

Tradisi tadarus Alquran raksasa berukuran 142 x 210 centimeter yang ditulis tangan oleh Abdul Karim pada tahun 2010 itu membutuhkan dua orang petugas untuk membalikkan setiap lembar Al Quran ketika mencapai halaman berikutnya.

sumber : Antara Foto

Read Entire Article
Politics | | | |